Rabu, 11 Juli 2012

JSI : Foke Masih Berkesempatan Pimpin DKI




Oleh: Hans suta widhya
Jaringan Suara Indonesia (JSI) menyampaikan  hasil Survey, Fauzi Bowo yang biasa dipanggil Bang Foke masih bersempatan untuk memimpin Jakarta 5 Tahun mendatang, Hal ini diungkapkan Widdi Aswindi, Derektur  Eksekutif Jaringan Suara Indonesia (JSI) dalam pemaparan temuan Hasil Survey yang dilakukan JSI menjelang Pilkada DKI, Rabu 11 Juli mendatang, di Jakarta jumat (6/7).
Widdi Aswindi menambahkan, berdasarkan survey yang dilakukan  JSI  grassroot  Fauzi Bowo masih lebih besar jika  dibandingkan dengan calon lain. Diperkirakan Foke akan menang 1 putaran. Bila pumn 2 putaran Widdi memperkirakan akan terjadi pertarungan antara Foke dan Jokowi, katanya.

Berdasarkan hasil Survey JSI, suka atau tidak suka,   orang yang masih  suka sama Foke, masih banyak dan yang tidak suka diperkirakan tidak ngumpul (tersebar), ungkapnya.

Jaringan Suara Indonesia (JSI)adalah jaringan yang  bergerak dalam bidang riset dan konsultan politik yang memiliki spesialisasi pada Grassroot Targeting dan Grassroots Engineering. Dalam melakukan program pemenangan, JSI melakukan mobilisasi langsung pada sasaran, yaitu pemberi suara atau voters. Tiga pendekatan utama, yaitu pesan yang tepat, eksekusi program yang efisien dan tepat sasaran, dan aliansi dengan semua potensi sosial.**

0 $type={blogger}:

Posting Komentar